![]() |
Menyadap karet/net |
TUNTAS.CO.ID - Gubernur Jambi Zumi ZolA, menandatangani MOU dengan pihak pusat penelitian karet dari Bogor.
Penandatanganan Mou ini merupakan langkah untuk pengembangan industri karet Jambi.
“Kita sama-sama tahu bahwa karet menjadi salah satu komoditi unggulan untuk Indonesia dan kita juga ekspor ke luar negeri,” kata Zola.
Zola menyebut, salah satu penyebab harga karet rendah, karena kualitas produksi kurang bagus.
"Nah kita ingin menciptakan produksi yang berkualitas, caranya antara lain melalui penelitian," pungkas Zola. (*)